Selamat Datang di ChanelMuslim Media Network. 345 Kami adalah media digital yang independen, dalam konstelasi industri media Indonesia, kami berusaha untuk tumbuh dan berkelanjutan secara progres memperluas bisnis ke berbagai platform media digital dan layanan terkait lainnya.

VISI | MISI | OUR STORY

OUR STORY

CHANELMUSLIM.COM

Tanggal 9 Mei 2016 merupakan momen yang paling istimewa buat media online ChanelMuslim.com. Di tanggal itulah, media Islam yang fokus mengisi informasi dan kajian tentang keluarga muslim ini lahir.

VISI

Menjadi acuan media online pendidikan dan keluarga.

MISI

Bacaan wajib keluarga muslim, cretive dan open mind, islami, cerdik dan modis. Acuan kebaikan, sejuk dan menentramkan.

MITRA KAMI

ALhamdulillah berbagai institusi, perusahaan dan lembaga serta Brand-brand yang selama ini mempercayakan promosinya kepada kami

JISc JIBS


LAZ AL AZHAR


NPC


Muslim Madani


BCA Syariah